Monday, May 21, 2007

BISNIS CAKE KETAN HITAM

Oleh
NININ KARTIKA
NPM. 04.024



Nama pemilik : Drs. Endi Suhendi
Jenis usaha : cake ketan hitam
Alamat Perusahaan : Jl. Citanduy no 55 Perumnas Adiarsa Karawang
Tempat Tanggal Lahir : Karawang, 04 Juni 1960
Pendidikan : Sarjana
Modal Awal : Rp. 14.500.000
• Lahan & Bangunan : Rp. 10.000.000
• Peralatan : Rp. 2.500.000
• Bahan Baku : RP 1.000.000
• Tenaga Kerja : Rp. 1.000.000

Bahan Baku Cake Ketan Hitam
1. beras ketan hitam, dibuat menjadi tepung
2. Telur Ayam
3. Gula
4. Minyak Goreng
5. Margarin
6. Baking Powder
7. ovalet

Proses pembuatan cake ketan hitam
• Kocok telur dan gula pasir hingga mengembang
• Masukan minyak goreng, baking powder dan ovalet .
• Masukkan beras ketan hitam yang telah dibuat menjadi tepung lalu
adukan hingga tercampur dengan rata.
• siapkan loyang bulat ukuran 25 cm yang telah di olesi margarine
dan sedikit tepung.
• Masukkan kedalam oven yang telah dipanaskan selam 1 jam atau
sampai mengembang.

Dalm sehari bapak Endi dapat menjual cake ketan hitam hingga 65-70
loyang dengan harga Rp. 17.000,00 per loyang
Pendapatan per hari : Rp 1.190.000 (Bruto)
: Rp 750.000 ( Netto)

No comments: